Bagaimana Masyarakat dapat Memperoleh Informasi Publik?
Masyarakat dapat memperoleh Informasi Publik dengan:
melihat dan mengetahui Informasi Publik;
menghadiri pertemuan publik yang terbuka untuk umum untuk memperoleh Informasi Publik; dan/atau mendapatkan salinan Informasi Publik melalui permohonan.